• Pendampingan SMK Bopkri 1 Yogyakarta Program “Momenku Siap Berkemas” 2024

    Sejalan dengan adanya kebijakan merdeka belajar SMK BOPKRI 1 Yogyakarta memberikan kebebasan mengembangkan ketrampilan siswa dengan potensi yang dimiliki dengan berdasarkan kodrat alam dan kodrat jaman termasuk dalam hal pengembangan jiwa wirausaha sesuai dengan passionnya. Pendidikan yang bersinergi dengan dunia…

  • Launching Program Sekolah Pencetak Wirausaha (SPW) SMK Bopkri 1 Yk Batch ke-3

    Setelah berhasil pada Batch ke-1 tahun 2019, dan Batch ke-2 tahun 2021 yang lalu dan mengantarkan beberapa siswa binaan menjadi juara 1 dan 3 nasional maka kegiatan Sekolah Pencetak Wirausaha (SPW) kembali digelar. Kemudian dilaksanakan Batch ke-3 sesi 1 pada…

  • Pendampingan Siswa Wirausaha SMKN 5 Yogyakarta oleh Inkubator PPTI 2023

    Kegiatan dimulai tanggal 11 September 2023 diikuti oleh 35 siswa plus pendamping. Kunjungan IKM CV. Astoetik Indonesia dan Indobot ini diharapkan mampu menambah wawasan tentang kewirausahaan bagi para siswa serta menggugah jiwa-jiwa pebisnis/ pengusaha yang tentunya bermanfaat bagi kehidupan mendatang….

  • Pelatihan Kewirausahaan Berbasis Digital Marketing di SMK Muh 1 Bantul dan SMK Muh 1 Moyudan

    Perkembangan pesat dunia teknologi yang ditandai dengan era revolusi 4.0 menuntut seluruh bidang dapat ikut berkembang dalam mengimbangi perkembangan zaman, salah satunya di bidang pemasaran. Alasan itulah yang membuat sekolah mengadakan sebuah acara workshop kewirausahaan berbasis digital marketing. SMK Muhammadiyah…

  • Antusiasme Guru SMKN 1 Pengasih Praktik Penggunaan Sosial Media

    Digital marketing dalam satu dekade terakhir pun berkembang pesat sebagai sarana berbasis teknologi internet yang dapat membantu pengusaha atau wirausahawan menawarkan produknya secara online sehingga lebih menjanjikan dan bisa menghemat biaya dan tenaga. Digital marketing berkutat mulai dari pembuatan konten,…

  • Workshop Kewirausahaan : Siswa SMK 1 Bopkri Yogyakarta Ikuti Pelatihan Berbasis Digital Marketing

    Kemajuan teknologi yang berkembang di Indonesia saat ini sangat pesat, terutama perkembangan teknologi dibidang bisnis. SMK 1 Bopkri Yogyakarta merupakan salah satu sekolah menengah kejuruan swasta di Yogyakarta yang cukup eksis dan sangat mengedepankan program unggulan berupa program wirausaha untuk…